Harga dan Spesifikasi LG Q8 Juli 2017

Vendor smartphone LG sepertinya di tahun ini terutama bulan Juli 2017 ingin terus mengembangkan sayapnya dalam penjualan smartphone berkualitas, dimana setelah sukses merilis LG Q6 belum lama ini pihak LG Mobile pun kembali merilis salah satu ponsel terbarunya yang menggunakan spesifikasi gahar bernama LG Q8.

Harga dan Spesifikasi LG Q8 yang akan kami bahas kali ini sesuai dengan banyak bocoran di Internet dan kami rangkum sesuai dengan informasi yang kami dapatkan, banyak kelebihan pada LG Q8 ini yang bisa anda dapatkan dimana untuk luas layar ponsel ini menggunakan ukuran 5,2 inci Quad HD dimana keunikannya adalah ponsel ini mempunyai layar sekunder yang nampak memanjang dan untuk resolusinya diperkirakan 1.440p.

Selain itu, smartphone canggih ini pun sudah bisa menampilkan notifikasi, informasi, maupun shortcut icon aplikasi. Dan pastinya bagi anda yang suka sekali berfoto selfie, ponsel Dual Kamera ini bisa menjadi andalan karena menggunakan resolusi 13 MP dan + 8 MP (wide-angle) dan juga menggunakan Optical Image Stabilization (OIS), selanjutnya didukung LED flash.

Untuk masalah merekam video. ponsel besutan LG ini telah menggunakan resolusi 4K sehingga akan tampil gemilang dan sangat jernih. selanjutnya LG Q8 didukung juga dengan kamera depan 5 MP bersama banyak fitur keren lainnya. Untuk dapur pacu, Q8 menggunakan prosesor Snapdragon 820, dengan RAM 4 GBdan ROM 32GB dana da microSD.

LG Q8
LG Q8
Untuk kapasitas baterai yang dipakai sebesar 3.000 mAh sudah support fast charging dan yang paling menjadi andalan lain selain konektifitas sudah 4G LTE, ponsel ini menggunakan sertifikasi IP67 yang dipastikan akan tahan air dan debu.

Kelebihan LG Q8 :

- Tampilan terlihat sangat mewah dengan lapisan bahan metal
- Luas layar 5.2 inci, resolusi 1440 x 2560 piksel
- Sudah ada Pelindung Kaca Corning Gorilla Glass 4
- Mempunyai Sertifikat IP67 dimana tahan air dan debu
- Konektifitas 4G LTE
- Sistem Operasi Android v 7.0 Nougat terbaru
- Prosesor Snapdragon 820 , GPU Adreno 530
- RAM 4G dan ROM 32GB
- Duial Kamera 13 MP + 8 MP dan kamera depan 5 MP
- Baterai 3000 mAh lumayan besar

Kekurangan LG Q8:

- Kamera depan hanya 5MP dan tidak dilengkapi LED Flash.
- Baterai Non-Removable

Harga LG Q8 Juli 2017:

Smartphone keluaran LG ini dibanderol sekitar Rp. 6 Jutaan.

Spesifikasi Lengkap LG Q8 Juli 2017    

JaringanGSM, HSPA, 4G LTE
4G LTE Cat 6
SIMNano SIM
Dimensi149x71.9 x 8 mm (5.87 x 2.83 x 0.31 in)
Berat146 gram
LED NotifikasiHadir
LayarLayar: 5.2 inchi, IPS LCD Capacitive Touchscreen
Resolusi 1440 x 2560 pixels
Kerapatan  ~ 442 ppi
2.5 D dan Gorilla Glass 4
OSAndroid v 7.0 Nougat
Qualcomm MSM8996
ChipsetChipset : Snapdragon 820
CPU : Quad-core (2�2.15 GHz Kryo & 2�1.6 GHz Kryo)
GPU : Adreno 530
MemoriRAM: 4 GB
ROM: 32 GB
Memori Eksternal sampai  256 GB
KameraDual 13 MP + 8 MP, Lacer Auofocus, OIS, Dual-LED flash
Video : 2160p@30fps
Kamera Depan hanya 5 MP
KonektifitasWIFI, 802 .11 a/ b/g/n
Dual-Band
WI-FI hotspot
Bluetooth v4.2 ,A2DP, LE
GPS � A GPS
Micro USB v2.0
USB OTG
SensorFingerprint
Acelerometer
proximity
AmbientLight
Guroscope
Compass
BateraiLi-Ion 3000 mAh
Non-Removable

WarnaHanya Titan

Untuk masalah rilis di Indonesia, smartphone LG Q8 dipastikan akan ada juga akan tetapi, sampai berita ini diturunkan ponsel ini belum tersedia di pasaran Indonesia. Itulah artikel kali ini,, semoga bisa menjadi referensi bagi anda semua.

0 Response to "Harga dan Spesifikasi LG Q8 Juli 2017"

Posting Komentar